Klasifikasi ilmiah: Kerajaan: Animalia Divisi: Chordata Kelas: Mammalia Ordo: Artiodactyla Famili: Bovidae Subfamili: Bovinae Genus: Bos Spesies: Bos javanicus Banteng (Bos javanicus) merupakan hewan yang sekerabat dengan sapi dan ditemukan di berbagai wilayah Asian Tenggara, dimana banteng jantan dan betina memiliki perbedaan yang mencolok, yaitu banteng jantan biasanya berkulit cokelat gelap atau hitam, berbadan besar dan kekar, sedangkan banteng betina lebih langsing dan memiliki kulit cokelat muda. Banteng memiliki bercak besar berwarna putih di bagian bokong serta baik banteng jantan maupun betina memiliki tanduk yang umumnya dengan panjang 60 hingga 75 cm. Banteng dapat mencapai ukuran tinggi sekitar 1,6 m dibagian pundak dan panjang badang 2,3 m serta berat banteng jantan ± 680 kg – 810 kg bahkan bisa mencapai satu ton, sedangkan banteng betina lebih ringan. Ilmuwan umumnya membaginya menjadi tiga subsepesies, yaitu banteng jawa, banteng indocina, dan banteng kalimantan. Banteng aktif pada siang dan malam hari, tetapi aktivitas malam lebih umum di … Read more
Welcome to Komunitas Blogger Universitas Atma Jaya Yogyakarta. This is your first post. Edit or delete it, then start blogging!