Teman teman kali ini saya akan membahas Telekomunikasi dan Network
Telekomunikasi adalah teknik pengiriman atau penyampaian informasi dari suatu tempat ke tempat lain, sedangkan network adalah jaringan komputer yang jaringannya hanya mencakup suatu wilayah tertentu.
Computer communication adalah proses dimana dua atau lebih komputer mentransfer data, instruksi, dan informasi ke suatu tempat yang lain
Untuk berkomunikasi membutuhkan komponen komponen yaitu :
Dalam komunikasi jarak jauh maupun dekat membutuhkan sinyal agar informasi dapat tercapai
Telekomunikasi sinyal ada 2 macam yaitu :
Selain sinyal kita juga membutuhkan media perantara baik kabel maupun nir kabel
Wilayah jangakaun suatu jaringan berbeda beda yaitu LAN(Local Area Network) dan WAN(Wide Area Network).
WAN memiliki jangkauan area yang lebih luas dibandingkan dengan LAN.
LAN : Jaringan yang mencakup wilayah geografis yang relatif kecil
Contoh : rumah atau kantor
Untuk bisa LAN membutuhkan :
Gateway adalah prosesor komunikasi yang menghubungkan jaringan yang berbeda dengan menerjemahkan dari satu set protokol lain
Brigde : menghubungkan dua jaringan dari jenis yang sama
Route : rute pesan melalui terhubung beberapa LAN atau WAN
WAN : jaringan yang mencakup wilayah geografis secara luas
Internet adalah WAN terbesar dunia
Diperlukan untuk memberikan sejumlah fungsi jaringan:
Komponen :
Sekian TQ 😀
Artikel lainnya
Mengelola Data dan Informasi Organisasi
The Internet, Intranets, Extranets